Kebakaran melanda rumah Hendi di Dusun Bantarsari, Ciamis, dini hari. Beruntung tidak ada korban jiwa, namun kerugian diperkirakan mencapai Rp 30 juta.
Suasana mencekam di SMPN 4 Pamarican setelah 47 siswa mengalami gejala keracunan usai makan makanan bergizi gratis. Orang tua khawatir dan meminta perbaikan.
Seorang driver ojek online difabilitas di Ciamis dibegal saat melintas. Pelaku mengancam dengan senjata tajam dan membawa kabur motor serta uang tunai.
10 siswa SDN 1 Sindangsari, Ciamis, Jabar, dilarikan ke puskesmas karena sesak napas, mual, muntah. Para siswa tersebut diduga keracunan seusai menyantap MBG.
Polres Ciamis menyelidiki penyerangan oleh pemuda berinisial F yang menewaskan satu orang dan melukai tiga lainnya. Pelaku sudah diamankan dan diperiksa.