Mendagri Tito Karnavian pantau daerah boros belanja untuk memastikan anggaran berkualitas. Ia minta kepala daerah hemat dan tepat sasaran dalam belanja.
Anggaran Kementerian ATR/BPN 2025 mengalami efisiensi Rp 2,01 triliun. Menteri Nusron memastikan gaji ASN tetap aman, sementara honorer tergantung kebutuhan.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memperbarui aturan terkait mekanisme pembayaran proyek pemerintah yang belum rampung hingga akhir tahun anggaran.
Kapolres Tuban AKBP William dicopot dari jabatannya terkait dugaan penekanan anggota untuk setor uang. Kombes Agung ditunjuk sebagai pengganti sementara.