Kepala BGN Dadan menjawab Nurhadi yang mengkritik food tray MBG impor dari China. Dadan menekankan dalam pelaksanaan MBG, pihaknya memprioritaskan produk lokal.
Anggota Komisi IX DPR Nurhadi menyinggung ribuan wadah atau food tray MBG diimpor dari China. Ia menyayangkan food tray program MBG bukan berasal dari lokal.
Ketua Apersi Junaidi Abdilah menyoroti masalah pembiayaan perumahan. Ia usulkan hunian berimbang untuk dukung pembangunan rumah subsidi tanpa bebani APBN.
Kementerian Komdigi menegaskan bahwa peraturan baru tidak membatasi promosi gratis ongkir e-commerce, melainkan mengatur diskon biaya kirim dari kurir.