detikTravel
Seoul Makin Menarik, Ada Trem yang Wira-wiri di Jantung Kota
Seoul, Korea Selatan sedang mempersiapkan pengoperasian jalur trem di jalanan kotanya. Saat ini mereka masih dalam tahap uji coba hingga akhir tahun.
Selasa, 27 Jan 2026 12:56 WIB







































