Polisi menangkap dua pelaku pelecehan seksual terhadap anak disabilitas yang terjadi di Bidara Cina, Jatinegara, Jakarta Timur. Pelaku ditahan di Polres Jaktim.
Lembaga Falakiyah NU Gresik memantau hilal penentuan 1 Ramadan 1446 H di Bukit Condrodipo Gresik. Namun, karena mendung dan hujan, hilal tidak terlihat.
Pada malam tanggal 1 Rajab ada amalan sunnah berupa sholat yang dikerjakan oleh kalangan muslim tertentu. Berikut panduan sholat sunnah Rajab secara lengkap.
Nusron mengatakan mengurus persoalan tanah sangat berat. Untuk itu, ia memohon doa restu kepada Muhammadiyah agar dapat menjalankan tugas dengan amanah.
5 Orang terdiri dari pria-wanita di Wakatobi, dipanggil polisi lantaran video joget tak senonoh mereka viral di media sosial. Kelimanya telah meminta maaf.
Indonesia memperingati Hari Anak Nasional 2025, mengingatkan pentingnya perlindungan hak anak. Kekerasan dan pelanggaran hak anak perlu perhatian bersama.
Kacang hijau sering dipakai sebagai bahan percobaan penanaman di media kapas. Tertarik? Yuk, pelajari 5 cara menanam kacang hijau di kapas dalam artikel ini!