Bank BNI Kembali hadir dengan gelaran akbar yakni 'Java Jazz Festival 2024'. Berbagai musisi mancanegara dan nasional beraksi untuk penikmat musik di Tanah Air.
BNI Java Jazz Festival 2024 akan digelar di JIExpo Kemayoran, pada 24 hingga 26 Mei 2024. Sandiaga Uno menyambut baik gelaran ke-19 dari festival tersebut.
Berikut jadwal cabang olahraga bulutangkis di Olimpiade 2024. Badminton diharapkan menjadi salah satu cabang yang mempersembahkan medali bagi Merah Putih.