17 bidang lahan proyek Tol Jogja-Solo di Klaten dieksekusi Pengadilan Negeri Klaten mulai besok. PN meminta bantuan polisi hingga Kopassus untuk pengamanan.
Tiga remaja putri yang terekam baku hantam malam-malam hingga videonya viral ternyata berkerabat. Ketiganya dimediasi polisi dan sepakat untuk berdamai.
Hoegeng Awards 2023 segera memasuki tahap akhir. Setelah menempuh sejumlah tahap seleksi, lima sosok polisi teladan itu akan diumumkan pada 14 Juli 2023.
Hari pertama masuk sekolah di DKI Jakarta bagi peserta didik baru dimulai besok. Polisi menjaga 14 titik rawan tawuran pelajar di wilayah Jakarta Pusat.
Malam penganugerahan Hoegeng Awads 2023 akan digelar malam ini. Salah satu kategori yang akan diumumkan adalah Polisi Berdedikasi. Siapa saja kandidatnya?