Partai Solidaritas Indonesia (PSI) tertawa mendengar kabar Rian Ernest gabung Partai Perindo usai hengkang. PSI menyebut isu tersebut akhirnya 'keluar' sendiri.
PSI tak dukung Anies Baswedan jadi capres karena berkaitan dengan sikap partai yang antiintoleransi dan antikorupsi. NasDem, menyebut bahwa Anies sosok toleran.