Kasus positif virus Corona (COVID-19) di Jakarta terus melonjak drastis. Kementerian Kominfo langsung berlakukan Work From Home (WFH) untuk para pegawainya.
Kemenkes RI viral di Tik Tok, karena bikin sosialisasi untuk anak muda 18+ mengikuti vaksinasi terbilang unik. Yakni menggunakan karakter Ogiwara Sayu.
Pemerintah memutuskan untuk merevisi hari libur dan cuti bersama 2021. Keputusan ini diambil dengan pertimbangan meningkatnya kasus Covid-19 yang terus terjadi.
Ada kepastian dari desas-desus pencabutan subsidi listrik rumah tangga 450 VA. Badan Anggaran (Banggar) DPR RI memastikan bahwa subsidi tidak akan dicabut.
Di antaranya dengan mengambil bagian dalam upaya bersama mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan, yang dalam konteks pembangunan Desa disebut SDGs Desa.
Larissa Chou dan Alvin Faiz resmi bercerai secara verstek hari ini, Rabu (16/6). Larissa menyebut ini merupakan langkah baru untuknya dalam menjalani kehidupan.