Aparatur sipil negara (ASN) dan aparat pertahanan dan keamanan, seperti TNI dan Polri akan dipindahkan ke Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara pada tahun depan.
Posisi Pj Gubernur DKI Jakarta segera diemban Heru Budi Hartono. Mantan Wali Kota Jakarta Utara itu bakal dilantik oleh Mendagri Tito Karnavian pada pagi ini.
Panglima TNI Yudo Margono akan mengajak kepala staf tiga matra untuk mengecek daerah rawan di Papua. Yudo mengatakan ingin mendengar masukan untuk evaluasi.
Tanah longsor menerjang empat titik di jalan poros Makassar ke Malino, Gowa, Sulsel. Tanah longsor menyebabkan arus lalu lintas (lalin) di lokasi lumpuh total.