Puluhan warga mendatangi tambang pasir di aliran Kali Putih Blitar. Mereka menuntut agar tambang pasir ditutup. Alasannya merusak aliran air yang dipakai petani
Longsor terjadi di tambang emas ilegal di Gunung Botak, Kabupaten Buru, Maluku. Tujuh orang tewas terkubur dan enam lainnya luka-luka akibat insiden itu.