Hasil survei menunjukkan Indonesia jadi negara paling religius di dunia. Hal ini dirangkum dari laporan Pew Research Center dalam perbandingan spiritualitas.
Mantan Ibu Negara Korea Selatan Kim Keon Hee hadir di Kejaksaan Korsel untuk diperiksa mengenai serangkaian tuduhan korupsi dan penyalahgunaan kekuasaan.
Ketua DPRD NTB Baiq Isvie Rupaeda tidak bisa berbuat banyak terkait pembakaran gedung DPRD NTB. Dokumen dan aset negara lainnya ludes tak terselamatkan.
PPATK akan memblokir rekening dormant untuk mencegah judi online. Uang di rekening tidak disita, pemilik bisa mengaktifkannya kembali setelah verifikasi.