Wamentan Sudaryono menyebut sedang mengkaji Nusakambangan untuk lokasi food estate. Hal itu untuk mendukung program pemerintah dalam hal ketahanan pangan.
Puluhan petugas dilibatkan dalam pergeseran logistik ke Pulau Gili Ketapang, Probolinggo. Logistik diberangkatkan dari Pelabuhan Mayangan, Kota Probolinggo.
Kapal Aksar Saputra 07 menabrak pulau tak berpenghuni di Halmahera Selatan akibat kerusakan kemudi. 231 penumpang dan ABK berhasil dievakuasi dengan selamat.