Sebuah rumah di Inggris dijual seharga 1,2 juta Pound Sterling atau Rp 24,3 miliar. Uniknya rumah ini dijual beserta lahan kuburan yang ada di samping rumahnya.
Raja Charles III dari Kerajaan Inggris didiagnosa mengidap penyakit kanker. Sekarang, penerus takhta Ratu Elizabeth II itu kembali menjalankan tugas publiknya.
Lagu jatuh cinta cocok didengarkan yang sedang kasmaran, lagi naksir, atau sekadar memperbaiki mood. Rekomendasi lagu ada yang dari Indonesia dan barat.
Anya Taylor-Joy menjadi salah satu aktris yang tengah jadi sorotan karena penampilannya di Furiosa: A Mad Max Saga. Lalu apa saja sih film terbaik Anya?