detikNews
Polisi Akan Turunkan Labfor Selidiki Penyebab Kebakaran Maut Pulogadung
Tiga balita bersaudara tewas dalam kebakaran di rumahnya di Pulogadung. Polisi akan menerjunkan Tim Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) untuk mengusut.
Jumat, 20 Sep 2024 16:26 WIB