KPK menerima pengembalian uang dari biro travel terkait kasus korupsi kuota haji khusus. Kerugian negara akibat kasus ini diperkirakan lebih dari Rp 1 triliun.
Pemprov DKI Jakarta akan buat QR code bagi warga yang beli LGP 3 kg. Kadisnakertransgi DKI Hari Nugroho menyebut banyak warga luar Jakarta beli gas di Ibu Kota.
Putera Presiden BJ Habibie, Ilham Akbar Habibie telah mengembalikan uang ke KPK senilai Rp 1,3 miliar agar mobil milik ayahnya yang sempat disita bisa kembali.
Kejari Batam tengah melakukan penyidikan terkait dugaan tindak pidana korupsi penerimaan PBJT oleh Hotel Da Vienna Boutique Batam sejak tahun 2020 hingga 2024.