detikNews
Hakim Heran Saksi Klaim BAP Kasus Sekretaris MA Hasil Diskusi dengan Penyidik
Ketua PN Muara Enim mengatakan isi BAP-nya sebagai saksi kasus suap Hasbi Hasan merupakan hasil diskusi dengan penyidik KPK. Hakim heran dengan klaim Yudi.
Selasa, 20 Feb 2024 14:28 WIB