detikNews
Saksi Kasus Korupsi Truk Basarnas Beli Bakso Pakai Duit dari Vendor
Saksi yang dihadirkan, pegawai Basarnas, Mahmud Fandi, mengakui menerima jatah Rp 3 juta setiap selesai pelaksanaan kontrak pengadaan proyek di Basarnas.
Kamis, 05 Des 2024 13:01 WIB