detikJatim
Perampok Bersenpi Beraksi di Gresik, Satu Orang Tertembak
Aksi perampokan menggunakan senjata api terjadi di Jalan Raya Krikilan, Driyorejo, Gresik. Seorang warga menjadi korban penembakan oleh pelaku.
Senin, 14 Apr 2025 15:29 WIB