Melihat kembali kasus penyerangan Posramil Kisor, Maybrat, Papua Barat. Penyerangan dilakukan pada pukul 03.00 WIT dan berujung gugurnya 4 personel TNI AD.
Koalisi masyarakat sipil meminta Polres Mukomuko, Bengkulu, segera membebaskan 40 petani sawit anggota Perkumpulan Petani Pejuang Bumi Sejahtera (PPPBS).
Korban meninggal saat banjir bandang di Kecamatan Tembalang, Semarang, bertambah menjadi dua orang. Satu korban di Perumahan Dinar Indah dan satu di Rowosari.
Sedekah boleh dikumpulkan dulu dan baru disalurkan kepada yang membutuhkan. Untuk penyaluran bisa ditahan dulu, tetapi harus hati-hati jangan disalahgunakan.
Baitul Mal, lembaga keuangan umat Islam sejak masa kepemimpinan Rasulullah SAW dan sahabat, dikelola dengan hati-hati. Salah satunya pada masa Abu Bakar RA.