Dua pilot berhasil selamat 'secara ajaib' setelah pesawat pemadam jenis Boeing 737 yang diterbangkan oleh keduanya terjatuh dan terbakar di Australia Barat.
Ledakan terjadi di Jembatan Kerch di Crimea yang dicaplok Rusia. Pihak Rusia menuding Ukraina di balik ledakan itu dan membalas dengan hujan rudal ke Ukraina.
Jika pemerintah ngotot menerapkan tiket masuk yang supermahal di Taman Nasional Komodo, maka Labuan Bajo dan Flores berpotensi kehilangan banyak wisatawan.
Mendaki gunung menjadi salah satu aktivitas favorit kekinian. Tapi, jangan abai dengan tanda-tanda yang ditunjukkan gunung ketika sedang tidak baik-baik saja.
Kawasan Kaldera Gunung Bromo yang semula berupa hamparan pasir kini diselimuti salju. Fenomena salju di Bromo tersebut terjadi sejak Selasa, 30 Mei 2023.
Kebijakan harga tiket masuk Taman Nasional (TN) Komodo di Nusa Tenggara Timur (NTT) sebesar Rp 3,75 juta dinilai sebagai bentuk monopoli bisnis pariwisata.