Desa Wukirsari, Bantul, Yogyakarta, meraih predikat Best Tourism Village 2024. Desa ini menawarkan budaya, kerajinan batik, dan keindahan alam yang menawan.
Kementerian Kesehatan menginstruksikan Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung menghentikan Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Anestesi selama sebulan.
IKA UNAIR berkolaborasi dengan Pemprov Jatim dalam Festival Mangrove ke-VII. Fokus pada pelestarian lingkungan dan mitigasi perubahan iklim Probolinggo.
Kementerian Kebudayaan menekankan peran budaya dalam pembangunan berkelanjutan. Forum IPACS dorong kolaborasi kreatif untuk ekonomi, lingkungan yang lebih baik.
Kalau detikers punya jiwa petualang yang haus akan tantangan dan keindahan alam, mungkin boleh coba berwisata ke Danau Nyadeng. Letaknya ada di Merabu, Berau.