Bagi penyuka makanan manis, pasti sering mencari kafe yang menjual dessert yang enak. Tak perlu bingung lagi, ada banyak kafe dessert baru yang bisa dikunjungi.
Kafe kini hadir dengan berbagai konsep, termasuk yang cantik berhias dekorasi bunga. Sering disebut kafe floral, kamu bisa menyambanginya di 5 tempat ini.