detikNews
Kemruyuk di Angkringan Kopi Jos Yogya yang Viral dan Bikin Khawatir
Video yang memperlihatkan kerumunan di area angkringan kopi jos dekat Stasiun Tugu Yogyakarta pada Sabtu (19/9) viral di media sosial.
Senin, 21 Sep 2020 19:53 WIB