Kepala Desa (Kades) Poja ditetapkan sebagai tersangka. Ia nekat membakar gedung Inspektorat Kabupaten Bima lantaran tak terima dengan hasil audit dana desa.
Pemkab Bogor merayakan HUT ke-80 RI dengan membagikan bendera Merah Putih gratis ke desa-desa. Kegiatan ini untuk menumbuhkan semangat nasionalisme masyarakat.
Wamenko Polkam Lodewijk F. Paulus meresmikan dapur SPPG di Desa Cijayanti. Fasilitas ini mendukung Program Makan Bergizi Gratis dan perekonomian lokal.