Kontroversi Lee Yi Kyung dituduh melakukan pelecehan seksual masih bergulir. Agensi menolak damai dan melaporkan penyebar chat hasil manipulasi AI ke polisi.
Wakil Ketua Komisi IX DPR, Charles Honoris, menyoroti kematian ibu hamil di Papua setelah ditolak 4 RS. Ia mendesak sanksi dan perbaikan layanan kesehatan.
Ketua DPRD NTB Baiq Isvie Rupaeda menolak rencana pembangunan seaplane dan glamping di Danau Segara Anak, mengklaim dampak negatif bagi lingkungan-masyarakat.
Warganet mengampanyekan penolakan penggunaan sirene secara berlebihan oleh mobil pejabat karena bising. Istana menyebut Presiden Prabowo kerap bermacet-macetan.
Hujan deras disertai angin kencang mengakibatkan pohon tumbang di sebuah perumahan kawasan Bogor Selatan, Kota Bogor. Pohon tumbang itu menimpa mobil warga.