Menginjak usia 53 tahun, presenter dan selebriti Indy Barends, sudah merasa harus menjalani hidup sehat. Kini dirinya mulai menjaga pola makan dan berolahraga.
Deretan penjual makanan ini jadi perbincangan bukan karena menu yang ditawarkan, melainkan parasnya. Netizen menilai mereka mirip Vin Diesel hingga Lee Min Ho!
Chris Pine tampil langka di Golden Globes 2026 bersama kekasihnya, Keyana Sky Wenger. Pasangan ini menunjukkan kemesraan meski menjaga privasi hubungan mereka.
Desakan bagi pengguna media sosial untuk memblokir selebriti menjadi tren media sosial baru-baru ini. Mengapa tren ini muncul dan siapa saja yang jadi sasaran?