Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat (Rerie) menghadiri Forum Diskusi Denpasar 12 bertajuk 'Perangkap UU ITE terhadap Penggiat Lingkungan dan (Media) Sosial)'.
Tiga cagar biosfer Indonesia, Bunaken Tangkoko Minahasa, Karimunjawa Jepara Muria, dan Merapi Merbabu Menoreh, ditetapkan sebagai UNESCO Biosphere Reserves.
BOB pada tahun 2021 merencanakan adanya konektivitas destinasi wisata Yogyakarta-Karimunjawa. Saat ini, BOB berkoordinasi dengan ASITA dan otoritas penerbangan.
Undip memiliki fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Bonusnya, di sana mahasiswa juga akan mengikuti program menyelam. Seperti apa keseruannya? Intip di sini ya