Banten diguncang tiga gempa malam ini dengan magnitudo bervariasi. BMKG melaporkan gempa pertama M 3,9, diikuti M 3,2 dan M 2,5. Belum ada laporan dampak.
Rookie MotoGP 2026 Toprak Razgatlioglu menegaskan, musim ini akan jadi pembelajaran buatnya. Toprak optimistis bisa bersaing untuk podium di musim depan.
Agnez Mo masih terlibat dalam gugatan royalti lagu Bilang Saja. Setelah tiga kali absen sidang, dia diminta hadir pada 6 Januari untuk melengkapi dokumen.