Kakorlantas Polri menyampaikan sejumlah titik di Jabar yang menjadi titik rawan macet saat mudik Lebaran 2024. Polwan akan diturunkan untuk mengurai kemacetan.
Jalan Tol Cimanggis-Cibitung masih dikebut penyelesaiannya. Saat ini pekerjaan proyek masih berlangsung di seksi 2B ruas Cikeas-Cibitung sepanjang 19,8 km.