detikSumbagsel
Jasad Berlumur Darah di Empat Lawang Ternyata Warga Lahat
Polisi berhasil mengungkap identitas jasad di Kabupaten Empat Lawang. Korban diketahui bernama Paisal (45), warga Kabupaten Lahat.
Rabu, 30 Apr 2025 18:00 WIB