Surah yang dibaca hari Jumat adalah Al-Kahfi, Yasiin, Al-Mulk, Ad-Dukhan, dan lainnya, yang dianjurkan Rasulullah untuk mendapatkan keberkahan dan ampunan.
Di dalam bacaan Surat Yasin tersebut terkandung makna mendalam yang dapat dijadikan pedoman hidup. Lantas, apa saja makna Surat Yasin dan isi kandungannya?
Tidak ada dalil sahih dari Al-Qur'an dan hadis anjuran membaca doa awal tahun. Namun dalil tidak hanya dari Al-Qur'an dan hadis. Bisa bersumber dari ijma, qiyas