Brigjen TNI inisial NA menembak sejumlah kucing di Sesko TNI, Kota Bandung. Jenderal bintang satu itu menggunakan senapan pribadi saat menembak kucing.
TNI mengungkap penembakan sejumlah kucing di area Sesko TNI, Jalan RAA Martanegara, Bandung, Jawa Barat (Jabar), dilakukan oleh seorang jenderal bintang satu.
Salah seorang pengurus Rumah Singgah Clow Bandung, MR mengatakan dari hasil temuan sementara pelaku diduga menggunakan peluru gotri untuk menembak kucing.
Viral video sejumlah bangkai kucing tergeletak diduga ditembak mati di area Sesko TNI Bandung. Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa berjanji usut kasus ini.
Anggota DPR Fraksi Partai Golkar, Bobby Adhityo Rizaldi, mendukung pengusutan kasus penembakan kucing-kucing yang diduga ditembak di area Sesko TNI di Bandung.