detikSumbagsel
Sambut Imlek, 126 Lampion Hiasi Taman Komunitas di Lubuklinggau
Sebanyak 126 lampion menghiasi Taman Komunitas di Lubuklinggau, Sumatera Selatan. Pemasangan lampion itu untuk menyemarakkan perayaan Imlek 2025.
Senin, 27 Jan 2025 22:30 WIB