"Kalau ada strategi bilas, ya tinggal kita andukan aja. Nek dibilas ya andukan kan. Berikan yang terbaik," terang Ketua TKD Prabowo-Gibran Jateng, Kukrit.
Calon presiden (capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengatakan negara harus memberikan fasilitas jika pendidikan ingin maju. Dia juga menyoroti soal gaji guru.