Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini, Senin (28/11/2022), dari pria salat di tengah jalan Sukabumi hingga Ridwan Kamil gabung Partai Golkar menguat.
Pria penyandang difabel di Desa Banyu Urip,Lombok Tengah, NTB, tinggal di gubuk yang atapnya kerap bocor. Tak hanya itu, ia bahkan tidur hanya beralaskan tikar.
Berbagai peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Seperti Kepala BKD Jabar tewas dalam kecelakaan di Tol Cipali hingga 13 jenazah korban longsor Cianjur dievakuasi.