Pemerintah berencana membangun Bandara VVIP untuk mendukung Ibu Kota Negara (IKN) baru Nusantara di Kalimantan Timur. Rencananya tertuang dalam Perpres.
IKN Nusantara bakal memiliki Bandara VVIP. Bahkan, Presiden Joko Widodo sampai meneken Peraturan Presiden untuk mempercepat pembangunan bandara tersebut.
Presiden Jokowi meluncurkan logo Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Logo tersebut merupakan hasil seleksi dari para peserta yang telah mengikuti sayembara.
Menteri ATR Hadi Tjahjanto menyebut ada kesenjangan pembangunan di luar Pulau Jawa. Hal ini membuat pemerintah mendorong pemindahan ibu kota ke Kaltim.