Seorang pekerja rongsok di Muntilan, Kabupaten Magelang, menemukan benda yang diduga mortir. Mortir tersebut ditemukan saat hendak menaikkan rongsokan ke truk.
Kemensos dirikan dapur umum dan distribusikan bantuan logistik untuk korban banjir di Pekalongan. 8.692 KK terdampak, evakuasi dan penanganan terus dilakukan.
Dua satpam ditangkap karena mencuri 200 kg besi terkontaminasi radioaktif dari PT PMT. Polisi berhasil mengembalikan barang bukti ke lokasi penyimpanan.
Kepolisian memeriksa gudang yang diduga tempat penimbunan minyak ilegal berdasarkan laporan masyarakat. Terpantau beberapa orang membongkar gudang tersebut,
Video menunjukkan warga menjarah beras dari gudang Bulog di Sibolga. Pimpinan Bulog mengonfirmasi kejadian ini dan khawatir distribusi bantuan bencana terganggu