Polisi menggerebek praktik prostitusi di eks Lokalisasi Dolly, Surabaya, mengamankan empat orang, termasuk dua anak. Komnas PA mendesak perlindungan anak.
Pertamina Patra Niaga perketat penyaluran BBM subsidi dengan memblokir 394 ribu nopol mencurigakan dan menerapkan sistem QR code untuk mencegah penyalahgunaan.
Pemkab Pangandaran mewaspadai praktik getok harga di Pantai Pangandaran menjelang libur akhir tahun. Pedagang diminta transparan untuk kenyamanan wisatawan.
Misi dagang Jatim dan Sultra sukses dengan transaksi Rp 1,048 triliun. Gubernur Khofifah menekankan pentingnya kolaborasi untuk pertumbuhan ekonomi bersama.
Transmart menjalin kerja sama strategis dengan Bank Mandiri. Kerja sama ini memperkuat dan meningkatkan layanan sistem pembayaran di seluruh gerai Transmart.