Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) memastikan jenazah yang ditemukan pagi tadi adalah pelatih tim B sepakbola wanita Valencia CF, Fernando Martin Carreras.
Pemkab Lamongan mengapresiasi pemanfaatan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) oleh PT DOK Pantai Lamongan yang menjadi yang pertama di wilayah pantura.
Operasi Patuh Candi 2025 digelar hingga 27 Juli, fokus pada keselamatan lalu lintas dengan pendekatan humanis. Penegakan hukum dilakukan selektif dan edukatif.
Lampu lalu lintas di simpang empat Jalan Untung Surapati mati lebih dari sepekan. Dishub Karangasem sedang proses perbaikan untuk meningkatkan keselamatan.