Wakil Bupati Pidie Jaya Hasan Basri diduga memukul Kepala SPPG Muhammad Reza beberapa kali. Badan Gizi Nasional (BGN) mengecam tindakan penganiayaan tersebut.
Pasutri di Batam, inisial LS (40) dan H (39) ditangkap karena jadi agen calon PMI ilegal. Keduanya ditangkap saat mengurus keberangkatan 3 calon PMI ilegal.
Saifullah Yusuf (Gus Ipul) ditunjuk Presiden Prabowo Subianto jadi Menteri Sosial. Dengan begitu, Sekjen PBNU itu tetap menempati posisinya seperti sebelumnya.