KPK terus mengusut kasus dugaan korupsi penyaluran dana tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) Bank Indonesia. Hari ini, KPK memanggil delapan ketua yayasan.
Fatma Saifullah Yusuf hadir di Bakti Sosial Hari Ibu ke-97. Ia mendukung pemberdayaan perempuan pesisir dengan berbagai program kesehatan dan pelatihan.
Setiap 3 Desember, Hari Disabilitas Internasional diperingati. Artikel ini menyoroti tokoh-tokoh penggerak keadilan bagi penyandang disabilitas di Indonesia.
Presiden Prabowo Subianto menyaksikan penandatanganan kesepakatan awal kerja sama EdTech antara Indonesia dan UEA untuk meningkatkan mutu pendidikan keagamaan.