Arman Saputra adalah guru Fisika satu-satunya di SMAN 10 Malinau. Sudah 11 tahun Arman berdiri di sana demi sebuah pertanyaan polos dari murid-muridnya.
Mendikdasmen memimpin upacara Hari Guru Nasional 2025 di Surabaya, mengapresiasi guru dan mengumumkan program peningkatan kesejahteraan serta beasiswa.
Pemerintah di bawah Prabowo dan Gibran memperkuat peran guru dengan beasiswa, pelatihan, dan tunjangan. Targetkan kesejahteraan dan kompetensi guru meningkat.
Mendikdasmen Abdul Mu'ti umumkan insentif guru honorer naik menjadi Rp400 ribu per bulan mulai 2026. Pemerintah berkomitmen tingkatkan kesejahteraan guru.