detikJateng
Zulhas Tanggapi Sambat Bu Kantin soal Omzet Turun gegara Makan Bergizi Gratis
Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan menanggapi keluhan pemilik kantin bahwa pendapatan mereka mulai turun sejak makan bergizi gratis bergulir.
Rabu, 15 Jan 2025 12:04 WIB