Program ini dilakukan sebagai tindak lanjut dari rencana kerja IBC untuk mempercepat transisi energi hijau dan mencapai Net Zero Emission (NZE) pada 2060.
Pemerintah tengah menggenjot pembangkit listrik energi baru terbarukan. Terbaru, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan PLTA Poso dan PLTA Malea di Sulawesi.