Penyebab meninggalnya Lisa Marie Presley mulai terungkap jelas. Berikut kronologi meninggalnya, dari operasi penurunan BB hingga memicu terjadinya komplikasi.
Penyebab kematian Lisa Marie Presley, anak dari legenda Elvis Presley baru-baru ini terungkap. Lisa mengalami komplikasi di usus setelah berupaya menurunkan BB.