detikNews
Buruh Tolak UMP Rp 5,06 Juta, Legislator DKI Heran Hitungan Minta Naik 15%
Buruh menggelar aksi menuntut UMP DKI tahun 2024 naik sebanyak 15% menjadi Rp 5,6 juta. Anggota DPRD menilai penetapan UMP sudah berdasarkan perhitungan.
Rabu, 29 Nov 2023 08:59 WIB