Militer Amerika Serikat melancarkan serangan udara presisi di Suriah timur sebagai tanggapan atas serangan drone yang menewaskan satu kontraktor Amerika.
Tentara Jerman hingga Badan Intelijen Pusat Amerika (CIA) sempat bereksperimen menjadikan burung merpati sebagai mata-mata. Hasilnya pun dinilai layak.
Organisasi antariksa berlomba mencari cara menghasilkan memproduksi makanan di luar angkasa. Yang menarik, limbah plastik bisa diolah menjadi sumber makanan.
Belakangan ini tengah viral sebuah video yang berisikan sejumlah foto tentara Amerika Serikat (AS) sedang jajan siomay dan baso tahu di pinggir jalan Bandung.