Jelang libur Natal dan Tahun Baru 2023, Pemkot Surabaya terus menggerakkan melakukan vaksin booster. Ini mengantisipasi penyebaran COVID-19 jelang akhir tahun.
Universitas Nahdlatul Ulama (Unusa) Surabaya mendapatkan bantuan kontainer laboratorium PCR senilai Rp 1,7 M. Bantuan diberikan DPD Partai Golkar Jatim.
Program ekonomi kerakyatan yang diinisiasinya menjadi kunci keberhasilan Surabaya dalam membangkitkan perekonomian yang sempat terpuruk akibat pandemi.
Menjelang perayaan Nataru 2022, polisi di Surabaya bersama stakeholder bakal melakukan antisipasi. Salah satunya dengan melakukan penyekatan di batas kota.