Bakul es teh yang viral karena diolok-olok Gus Miftah saat selawatan di Magelang itu akhirnya menuai banyak simpati, donasi, hingga umrah gratis. Ini kisahnya.
Sunhaji, bakul es teh yang viral usai diolok-olok Gus Miftah, sudah tiba di rumahnya di Magelang seusai kunjungan ke Ponpes Ora Aji di Jogja. Begini ceritanya.
Politikus PDIP, Aria Bima menilai Gus Miftah kepeleset lidah saat mengolok-olok tukang es teh. Aria Bima menyebut masalah ini terkait empati ke masyarakat.